Informasi Program Studi

Bisnis sarapan atau snack sangat sesuai jika di tempatkan pada lingkungan yang memiliki kesibukkan di pagi hari, khususnya bagi kaum mahasiswa yang seringkali dituntut untuk kuliah pagi. bagi sebagian besar mahasiswa, matakuliah di pagi hari merupakan sebuah petaka. selain harus bangun lebih awal, kuliah pagi membuat mahasiswa jadi melewatkan jam sarapan karena beberapa hal, seperti bangun kesiangan, mengantre di kamar mandi indekos, terjebak kemacetan jalan dan sebagainya.alasan inilah yang menjadi modal kuat bagi kaum mahasiswa untuk meraup keuntungan,…
Berhasil atau tidak sebuah bisnis bisa dilihat dari beberapa aspek termasuk bagaimana bisnis itu bisa memengaruhi konsumen yang dituju hingga mereka ingin berkontribusi pada bisnis anda, dengan kata lain membeli produk anda. ini lah mengapa anda perlu mengetahui sebuah istilah yang dinamakan sebagai segmentasi pasar.jika berbisnis diibaratkan sebagai kereta, maka segmen pasar adalah lokomotif yang menentukan ke mana bisnis akan berjalan. ketika segmentasi pasar ditentukan dengan tidak tepat, bukan tidak mungkin bisnis yang dikelola akan sulit berkembang…
Siapakah partner bisnis yang tepat? apakah keluarga, teman, pacar, kakak, adik, saudara, suami, istri, konsumen atau supplier? pertanyaan-pertanyaan semacam itu mungkin seringkali ditanyakan oleh para pebisnis pemula. namun tentu anda sendiri yang mengetahui jawaban pastinya.tahukah anda, dengan memiliki business partner akan membuat bisnis jadi semakin berkembang dan meningkatkan profit.untuk membuat bisnis lebih berkembang, anda tidak bisa bekerja sendiri dan harus membutuhkan tim kerja. salah satu produk yang berkualitas atau layanan yang prima…
Semua orang pasti setuju jika membangun bisnis bukanlah suatu perkara yang mudah untuk dilakukan. ada banyak sekali hal yang harus dipersiapkan dan dipertimbangkan agar bisnis dapat berkembang dan berjangka panjang. salah sedikit saja dalam mengambil keputusan, sebuah bisnis dapat menjadi stagnan dan tidak berkembang, bahkan, bukannya tidak mungkin bisnis anda justru akan gulung tikar.sebelum memulai usaha sangat penting bagi pebisnis untuk mengetahui beberapa faktor seperti potensi, segmentasi dan target pasar yang akan menjadi sasaran utama produk…
Memilih business partner nyatanya tidak semudah yang terlihat dan terkadang justru menjadi problematika tersendiri terutama bagi pebisnis pemula yang hendak mengembangkan usaha. ada tiga alasan yang membuat seorang pebisnis kesulitan menemukan business partner yang tepat.1. hanya manis di awal (penuh janji dan bujukan), semakin dijalani ternyata justru penuh muslihat.2. banyak orang yang memilih business partner tanpa strategi. akibatnya tidak bertahan lama bahkan tidak jarang yang putus hubungan.3. partner tidak sejalan, tidak mau diajak bekerjasama,…
Sebelum memulai usaha, sangat penting bagi pebisnis untuk mengenali secara jelas potensi, segmentasi dan target pasar yang akan menjadi sasaran utama. hal ini bertujuan sebagai fondasi dasar membangun sebuah bisnis. tentunya, strategi pemasaran yang baik dapat dilakukan dengan menentukan target pemasaran.apa yang dimaksud dengan target pemasaran?target pemasaran merupakan suatu kelompok konsumen yang menjadi sasaran pendekatan bisnis untuk membeli produk yang hendak ditawarkan. dengan kata lain, target pemasaran adalah kelompok yang akan dilayani…
Dunia sudah berubah, perilaku manusia pun berubah dengan adanya teknologi dan internet. mencari informasi sebelum membeli produk apa pun, termasuk produk anda, akan banyak dilakukan melalui internet.dari sisi bisnis, menghadirkan pemasaran online dengan cara yang tepat adalah bagian dari perubahan sebagai wujud dari bentuk penyesuaian diri terhadap perkembangan. anda harus mampu beradaptasi dengan cepat, atau akan tertinggal. lebih buruk lagi, kompetitor akan menertawakan karena anda masih belum beralih ke bisnis online dengan benar, tidak peduli…
Saat melihat orang-orang sukses di luar sana, rasanya ingin sekali bisa seperti mereka, namun, apakah bisa? latar belakang kehidupan seseorang berbeda-beda. bagaimana jika ingin berbisnis tetapi masih mahasiswa bahkan sma, tidak memiliki keluarga pebisnis, pendidikan orang tua pun kurang. apakah bisa memulai bisnis tanpa pengalaman apa pun?tentu saja bisa, namun ada tiga fondasi yang harus diperkuat dalam menjalankan bisnis. apa yang harus dipersiapkan, apa yang harus diketahui, apa yang harus dipelajari sehingga bisnis yang hendak dibangun berjalan…
Mau punya banyak uang? semua orang kemungkinan besar akan mengiyakan, akan tetapi, tidak semua orang mengetahui cara mendapatkannya. sudah pasti uang tidak akan jatuh dari langit dan terbang ke tangan anda begitu saja.seiring dengan berjalannya waktu, mencari pekerjaan terasa semakin sulit saja. ketersediaan lapangan kerja semakin tidak memadai, membuat lowongan kerja pun harus mati-matian mencari demi bisa menemukan pekerjaan yang sesuai. persaingan kerja pun jadi tak terkendali, belum lagi masih dijejali dengan lulusan mahasiswa (fresh graduate)…
Bekerja dari rumah atau lebih populer dengan istilah work from home )remote working), merupakan konsep di mana karyawan dapat mengerjakan pekerjaan dari rumah. bekerja dengan cara seperti ini banyak diminati oleh para pekerja karena memberikan kemudahan, terutama jam kerja yang fleksibel, serta membantu keseimbangan kehidupan kerja tanpa meninggalkan tanggung jawab pekerjaan.di masa awal pandemi mungkin sebagian besar orang berpikir bahwa bekerja dari rumah itu menyenangkan, banyak sekali kegiatan yang bisa dilakukan sembari bekerja, menambah kedekatan…
Uang bukan segalanya. ungkapan semacam itu pasti sudah tidak asing lagi bagi sebagian besar orang. meski begitu, pada kenyataannya segalanya membutuhkan uang. tidak mengherankan jika banyak orang yang berganti-ganti profesi, bahkan ada pula yang memilih beralih sebagai seorang pengusaha karena berbisnis dianggap jauh lebih menjanjikan.uang dan passion adalah dua elemen yang tidak boleh terlewatkan untuk dipertimbangkan dalam menentukan pilihan bisnis apa yang akan dijalankan. mencari penghasilan tambahan sangat penting bagi guru, terutama guru…
Sudah jadi guru,  masih ingin menjalankan bisnis? banyak alasan untuk mengambil pekerjaan sampingan selain menjadi guru. misalnya sedang bosan mengajar, ingin bekerja sesuai hobi atau passion dan ingin mengisi waktu luang. mengajar sampai jam dua siang,  lalu sorenya bisa digunakan untuk bisnis di sela-sela waktu kosongmencari penghasilan tambahan,  bagi guru honorer ini sangat penting. tidak ada yang salah jika seorang guru juga memiliki kegiatan sampingan sebagai pengusaha. alasannya tentu tidak melulu soal finansial entah karena…
Apakah saat ini bisnis yang anda jalani begitu-begitu saja? terkadang, ada saja bisnis yang tidak ada perkembangan, profit pas-pasan bahkan produk tidak laku-laku.sudah setahun pandemi covid 19 melanda dunia tanpa tahu kapan pandemi ini akan segera berakhir. banyak sekali perubahan terjadi semenjak pandemi covid 19 melanda. meskipun demikian, berawal dari pandemi covid 19 inilah pada akhirnya  peradaban manusia berubah yaitu dengan mempercepat digitalisasi dan memaksa manusia untuk menjalankan segala aspek kehidupan dari rumah, termasuk dalam…
Di masa pandemi seperti sekarang, bisnis jadi semakin berkembang, pola konsumsi dan tren di masyarakat pun berubah. banyak oran terkoneksi secara digital sehingga hal tersebut dapat menjadi peluang baru, bisnis bisa dilakukan melalui pemanfaatan platform digital sebagai sarana menjangkau calon pembeli. tidak menguras waktu dan tenaga, modal yang diperlukan hanya sebuah smartphone. pemanfaatan platform digital misalnya dengan menggunakan media sosial ataupun e-comerse.belanja di internet sudah bukan hal baru lagi, seperti kebiasaan umum yang biasa…
Kenapa sekarang cari kerja susah? pertanyaan semacam itu pasti sering sekali terlintas dalam benak para pencari kerja, anak-anak yang baru lulus sma, anak kuliahan entah yang sudah wisuda maupun yang masih mengerjakan skripsi.zaman sekarang memang tidak mudah mencari kerja, ditambah lagi dengan adanya pandemi covid-19 yang entah kapan akan berakhir, semakin memperparah situasi dan kondisi, pengangguran pun semakin banyak. tidak sedikit orang yang terkena phk untuk kemudian kembali berjuang menemukan pekerjaan baru. sayangnya, ketersediaan lapangan…
 Copyright stekom.ac.id 2018 All Right Reserved